Rahmat Ichwan Bahtiar: Perjuangan dan Dedikasi untuk Masyarakat Sulawesi Barat
Setelah proses rekapitulasi penghitungan suara untuk DPRD Provinsi di KPU Kab. Polewali Mandar, Rahmat Ichwan Bahtiar sebagai salah-satu kontestan dari Partai Gerindra memastikan diri mendapatkan 1 kursi dari total 8 kursi yang diperebutkan dengan total suara partai mencapai 16.098.